SEJARAH MUSIK DUNIA (Bagian I)


ezon7.blogspot.com
Bagian 1: Ringkasan sejarah musik dunia dari zaman prasejarah sampai zaman pra modern.

Hollaa sobat,
Ternyata belum ada posting tentang musik di blog saya ini. Jadi yaa krasa kurang gimanaa gitu kan. Jadi, tanpa ba-bi-bu lagi saya langsung berburu info baik dari browsing juga dari buku-buku.

Jadi inget masa muda dulu, (rasanya udah jadi manusia 70 taun nih) hahaha :D

Kain Blacu - Kanvas - Alat Lukis
Tulisan Sejarah Musik Dunia ini saya dedikasikan untuk seluruh teman-teman serta pengunjung ezon7.blogspot.com dimanapun berada. Semoga berkenan dan bermanfaat, dan sebelumnya saya minta maaf bila ada kesalahan mohon koreksinya. Selamat menyimak.

Let's Goooo!!!

===
Misi.. Sekalian promo ya sob.
Buat yang butuh/lagi cari bahan kain kanvas meteran nih.
Saya jual kain kanvas polos meteran dengan harga diskon!
Selengkapnya silahkan 
atau KLIK icon dibawah

Kain Blacu - Kanvas - Alat Lukis
===


Musik

Musik berasal dari kata muse(s) yang merupakan para dewi yang melambangkan seni dalam mitologi Yunani. Mereka dianggap sebagai sumber ilmu pengetahuan dan inspirasi seni.

Pada awalnya, versi Boeotians menyebutkan hanya ada tiga orang Muse dan mereka tinggal di Gunung Helicon, mereka adalah: Aoide (lagu), Melete (meditasi), Mneme (memori). Tetapi menurut versi yang lebih populer mengatakan bahwa mereka ada sembilan. Muses merupakan anak-anak dari Zeus dan Mnemosyne. Muse lahir setelah Zeus mengawini Mnemosyne selama sembilan hari berturut-turut, mereka lahir dan tinggal di sekitar Peiria.

Setiap muse memiliki spesialisasi masing-masing, yaitu: Calliope (puisi kepahlawanan), Klaio (sejarah), Erato (puisi cinta), Euterpe (sajak), Melpomene (tragedi), Polyhymnia (puisi suci), Terpsichore (paduan suara dan tarian), Thaleia (komedi), Urania (astronomi). Mereka biasa terlihat mengelilingi Apollo, dewa musik di Olympus.

Lukisan "The Muses Urania and Calliope"
Karya Pelukis Simon Vouet

Mungkin Calliope adalah yang paling terkenal diantara sembilan muses tersebut. Bukan hanya karena Calliope merupakan kakak sulung perempuan, namun karena dia juga yang melahirkan dua musisi hebat, yaitu Orpheus dan Linus, salah satu dari mereka dinamakan Oeagus anak Pierus oleh Apollo atau raja Thracian.

Perkembangan Musik
Musik telah mengalami perjalanan yang sangat panjang. Pada awalnya musik merupkan media penyembahan kepada dewa-dewa. Namun seiring perkembangan zaman, maka definisi musik juga mengalami perkembangan yang bermacam-macam, tergantung dari sejarah, budaya serta tempat tinggal individu tersebut. Dalam tulisan ini, saya membagi sejarah musik dunia menjadi 10 bagian, yaitu :
1. Zaman Purbakala
2. Bangsa Asia dan Timur
3. Yunani Kuno
4. Zaman Abad Pertengahan
5. Musik Beberapa Suara
6. Zaman Renaissance
7. Zaman Barok dan Rokoko
8. Zaman Classic
9. Zaman Romantik
10. Peralihan Menuju Zaman Modern

Nah, bagian satu ini terdiri dari bab 1 sampai 3. Lalu dilanjut pada bagian 2.

Definisi Musik
Definisi musik yang berkembang hingga masa sekarang, antara lain:
•Bunyi atau kesan terhadap sesuatu yang ditangkap oleh indra pendengaran.
•Suatu karya seni dengan segenap unsur pokok dan pendukungnya.
•Segala bunyi yang dihasilkan secara sengaja oleh seseorang/kumpulan dan disajikan sebagai musik.
•Beberapa orang menganggap musik sama sekali tidak berwujud.

Definisi musik mungkin saja berbeda antara satu individu dengan individu lainnya. Hal tersebut disebabkan karena perbedaan sudut pandang, budaya, tujuan dan latar belakang yang berbeda-beda.

1. Zaman Purbakala
Sejarah musik sudah dimulai dari zaman purbakala, meskipun kita tidak memiliki sumber informasi yang cukup. Pada zaman purbakala atau lazim juga disebut musik primitif ini musik tidak memiliki tujuan tersendiri, seperti yang terjadi di Amerika dan Afrika. Fungsinya hanyalah sebagai alat saja, media atau bahan dalam ritual magis mereka.

Flute Purbakala Dari Tulang

Magis pada musik itu mereka tinjau dari tiga segi, yaitu:
•Segi irama, tekanan-tekanan diberi dengan genderang atau bongo.
•Segi pengulangan beberapa kali, menurut aturan yang berlaku dapat diketahui beberapa kali pengulangan diperbolehkan.
•Segi permainan sebagaimana semestinya, cara-cara diatur dan dikhususkan untuk fungsi magis.

Ketiga sifat ini terkandung dalam nyanyian dan tari mereka yang dilakukan dengan cermat. Beberapa tarian padri di pulau Nias, Bali, Afrika atau Amerika membuktikan hal ini. ezon7.blogspot.com
Musik primitif nantinya akan diikuti oleh musik kuno yang tersebar di sebagian besar Eropa pada 1500 SM dan kemudian menyebar ke seluruh penjuru dunia, meskipun di beberapa belahan dunia sudah memiliki musik sendiri.

Perkembangan tersebut juga dipengaruhi oleh adanya sosialisasi yang terjadi pada suatu daerah dengan daerah lain, penerimaan masyarakat terhadap musik tertentu, dominasi peradaban dan kekuasaan kelompok-kelompok masyarakat/suku tertentu yang mempengaruhi perjalanan bentuk dan aliran musik tersebut.

Pembahasan mengenai sejarah musik pada zaman pra sejarah akan saya bahas tersendiri pada posting berikutnya.

2. Bangsa Asia dan Timur

Pahatan Dari Dinasti Tang (618-907 SM)
Menggambarkan Para Pelayan Yang Sedang Memainkan Musik
(Photo by China Photos/Getty Images)


Tiongkok
Bangsa Tiongkok memiliki catatan tentang musik dari orang-orang Tiongkok purba. Ada 482 buku karangan mereka yang masih tersimpan. Mereka menggunakan tangga nada pentatonis, yaitu tangga nada yang terdiri dari lima nada: F, G, A, C, D.

Kurang lebih tahun 1200 SM, tangga nada pentatonis tersebut ditambahkan dua nada lagi, yaitu nada B dan E. menurut teori mereka, satu oktaf dibagi atas 12 nada – hal ini sudah mereka temukan kurang-lebih sejak 2700 tahun sebelum Masehi – yang berarti lingkaran Kwin telah mereka ketahui jauh sebelum Pythagoras (550 SM).

Instrumen yang mereka gunakan adalah: king dan gitar sebagai instrumen bertali; disusul kemudian genderang dan alat-alat musik pukul.

Mesir
Tidak ada catatan peninggalan dari zaman Mesir purba. Namun dari peninggalan relief, pahatan serta hiasan dinding menunjukkan bahwa mereka sudah banyak menggunakan musik. Terdapat banyak gambaran serunai, suling serta instrumen bertali seperti lauto dan harp.

India
Napa primer orang Hindi ada 7 buah nada. Mereka membagi tangga nada mereka menjadi 22 bagian yang berbeda dalam satu oktaf. Mereka menggunakan 32 tangga nada turunan, dari tangga nada yang bermula dari A. Oleh karena itu, musik India kuno sudah lebih maju bila dibandingkan Tiongkok purba.

Ritual keagamaan merupakan satu-satunya sifat musik India. Alat musik mereka adalah alat musik petik, vina dan tambur. Para penyanyi memukul vina dan tambura sambil bernyanyi. Prinsip paduan suara primitif juga sudah mereka kenal.

Jawa, Sunda, Bali, Batak dan daerah lain di Indonesia
Gamelan Jawa adalah orkes besar dengan perkusi sebagai instrumen primernya. Prinsip ini juga nampak pada gamelan Sunda, Bali dsb.

Gamelan

Prinsip perkusi ini juga terdapat pada gondang Batak, Nias, Karo Simelungun dan ang menyerupainya di seluruh kepulauan Sumatra atau kepulauan lain di Indonesia.

Prinsip beberapa suara dalam gondang atau gamelan terdapat dalam beberapa variasi, dimana terdapat banyak improvisasi spontan dalam batasan-batasan tertentu. Setiap pemusik memberi variasi irama dan melodi yang masuk pada tema. ezon7.blogspot.com

Ditinjau dari segi irama dan warna musik, maka musik Bali dan Jawa telah memiliki klasifikasi dan mutu yang tinggi. Gong dan gamelan juga belakangan ini ditemukan digunakan dalam orkes tertentu di Eropa.

Kain Blacu - Kanvas - Alat Lukis
Arab
Interval nada pada musik Arab sudah mencapai pembagian yang halus dalam satu oktafnya. Hanya saja musik Arab tidak setua musik Hindu/India, kira-kira pada tahun 600 SM. Instrumen mereka yang banyak digunakan adalah: lauto, rebab (yang bisa disebut sebagai pendahulu violin pada masa kini), mandolin, psalterium (pendahulu piano).

Palestina
Bangsa Israel sudah lama mencintai musik dan nyanyian. Samuel, sekitar tahun 1075 SM sudah memiliki sekolah pengetahuan musik dan nyanyi, tujuannya untuk menambah kerohanian para calon pemuka agama tersebut.

Instrumen mereka waktu itu adalah: terompet, bosaun, harp dan instrumen pukul. Tulisan musik juga sudah mereka kenal, yaitu tulisan musik neginot.


3. Yunani Kuno

Alat-alat Musik Dari Jaman Yunani Kuno


Bangsa Yunani dapat disebut bangsa pemilik musik kuno terpenting. Bangsa Yunani kuno juga terkenal dengan musik. Bangsa Yunani kuno menggunakan musik untuk keperluan ritual kepercayaan. Lima abad sebelum Masehi, musik Yunani yang tergolong etnis-religius ini bagi mereka sangat tinggi kedudukannya. Musik, puisi dan tarian berhubungan dengan erat.

Para ahli musik pada zaman itu adalah: Aischylos (525 – 456), Sophocles (496 – 406), Pythagoras (sekitar 550), Aristoteles (384 – 322) dan Aristoxenos (sekitar 325).

Instrumen yang digunakan adalah instrumen petik seperti lyra dan kithara. Instrumen tiup dengan reeds adalah aulos (seperti oboe). Bersambung ke bagian 2.
(Ez) ezon7.blogspot.com


===
Misi.. Sekalian promo ya sob.
Buat yang butuh/lagi cari bahan kain kanvas meteran nih.
Saya jual kain kanvas polos meteran dengan harga diskon!
Selengkapnya silahkan 
atau KLIK icon dibawah

Kain Blacu - Kanvas - Alat Lukis

===

Share this article :
 
Comments
10 Comments

+ comments + 10 comments

November 15, 2013 at 12:43 PM

Sama-sama sob. Makasih udah mampir

Singh
January 24, 2014 at 1:26 PM

Bermanfaat sekali gan postingannya. Trims

January 25, 2014 at 10:25 PM

Terimakasih kunjunganya bung Singh. Salam sukses

Anonymous
April 3, 2014 at 2:20 PM

Mozart koq gak ada sih?

April 4, 2014 at 11:13 AM

@ Selvi: Udah ada tuh silahkan dibaca-baca :)

April 28, 2014 at 4:50 AM

keren gan postingannya sangat menarik..

May 1, 2014 at 9:06 PM

@sejarah perkembangan komputer: Makasih gan kunjungannya. Semoga bermanfaat

Anonymous
June 18, 2014 at 3:15 AM

Dayss before the fight, Fuentes trains at the Dragon House gym.
Even a feew points of curiung can be the difference between life and death, and ultimately between success or failure wkthin a mission.
All in all the both the battles aand the puzzles are
fun and challenging.

Also visit my web-site: dragonvale hack tool

Anonymous
March 25, 2018 at 10:37 PM

A dua
hung ác
đầm nước
bậc nhất
Bạc Bẽo
Bãi công
hội đàm
thanh niên
bao vây
bắt buộc
thời trang
bật mí
hiện tại
mẫu mã
kế bên
ngoại trừ
cách
bỏ quên
bố trí
bởi vậy
bớt xén
kềnh càng
bước đột phá
buôn bán
các bạn
những
loại
cơ bản
căn nguyên
thiết yếu
cẩn thận
đớp
cạnh tranh
cáu
chắc chắn
loại vải
sản xuất
chi phí
chi tiết
hàng hiệu
chọn
chống thấm
chú ý
lưu tâm
di chuyển
dùng cho
xây dựng thương hiệu
mang
kỹ thuật
nhà hàng
cùng
shop
siêu
cười
cứu
rộng rãi
phần lớn
mọi
đặc trưng
đần
mê say
điệu bộ
phá huỷ
bệnh tật
thứ nhất
toàn bộ
tiết kiệm
mang đến
đến
trẻ trung
đi ra
ưu điểm
điều tra
vật dụng
đơn giản
dừng
dùng
sử dụng
êm ả
nhái
khăng khít
mới đây
gan dạ
gần gũi
sát nhau
sắp
gặp
cấp bách
nếu
giảng nghĩa
tránh
hạn chế
hài hòa
nhiệt tình
hiện đại
tuyệt vời
tương đối
thua kém
xoàng
kết cục
thành tựu
mở màn
quan niệm
bao quát
tự nhiên
khi
khiến
ko
khuyến mãi
kiện
lang bạt
làng mạc
lãnh đạo
giá
chệch choạng
lào xào
tiện lợi
thu hút
lớn
quái đản
miêu tả
sắm
tóm
trình độ
nặng
nấu
trượt
kinh ngạc
nhãn hàng
thời gian nhanh
nhốn nháo
rầm rộ
nổi bật
nổi danh
oai
ổn thỏa
pha chế
tốt
phẳng lặng
phát triển thành
quy tắc
phù hợp
quảng cáo
qua chuyện
ưa chuộng
rách
rậm rì
rẻ rúng
rõ ràng
bát ngát
tinh khiết
thông minh
sáng sủa
sang
sâu sắc
kinh hoàng
tái ngắt
tai vạ
tài xế
tàn tật
tang vật
tàu bay
thoải mái
bác sĩ
thừa thãi
kế tiếp
Tuy thế
tối tăm
ướt đẫm
va chạm
khẩn khoản
vắng ngắt
vụn vặt
xa xôi
lãng phí
xâm lăng
xanh rờn
xấu xí
van ơn
xong xuôi
xu thế
dự định
dựa dẫm
y phục
giống hệt
yên ổn
thương
yếu đuối

Anonymous
May 10, 2018 at 3:54 PM

hùa theo
ác ôn
vũng nước
hàng đầu
Bạc
Bãi công
thảo luận
giới trẻ
bao bọc
buộc phải
cá tính
bật mí
hiện tại
thiết kế
kế bên
ngoài
cách
không để ý
sắp xếp
bởi vậy
bớt xén
cồng kềnh
bước đột phá
buôn bán
quý khách
các
dòng
cơ bản
xuất xứ
thiết yếu
kỹ lưỡng
ngoạm
khó khăn
cáu
vững chắc
loại vải
chế tạo
mức giá
chi tiết
chính hãng
tậu
chống nước
để ý
lưu tâm
đi lại
chuyên dụng cho
xây dựng thương hiệu
sở hữu
kỹ thuật
doanh nghiệp
cùng
địa chỉ
cực kỳ
cười cợt
cứu giúp
đa dạng
hầu hết
toàn bộ
đặc thù
gàn
ham mê
dáng vẻ
đập phá
bệnh tật
thứ nhất
gần như
dành dụm
mang lại
đến
đẹp
ra đi
điểm mạnh
thăm dò
thiết bị
đơn giản
ngừng
tiêu dùng
sử dụng
êm êm
giả
khăng khít
gần đây
gan dạ
thân quen
thân mật
sắp
bắt gặp
gấp
nếu
giải thích
giảm thiểu
tránh
hài hòa
hết lòng
hiện đại
hoàn hảo
hơi
kém cạnh
kém
rốt cục
thành tựu
mở màn
khái niệm
khái quát
khi không
khi
làm
không
ưu đãi
khiếu nại
lăng băng
xóm
chỉ đạo
giá
chệch choạng
rì rào
lợi ích
thu hút
to
ma mãnh
miêu tả
sắm
cầm
khả năng
nặng trĩu
nấu
ngã
kinh ngạc
nhãn hiệu
nhanh chóng
bừa bãi
nhộn nhịp
nổi bật
nổi tiếng
oai
ổn thỏa
pha trộn
thấp
phẳng phiu
trở nên
quy tắc
ưng ý
quảng bá
qua quýt
sử dụng rộng rãi
rách
rườm rà
rẻ mạt
rõ ràng
rộng
sạch
thông minh
sáng sủa
sang
thâm thúy
hoảng sợ
tái ngắt
tai nạn
lái xe
tật nguyền
tang chứng
máy bay
tha hồ
bác sĩ
thừa mứa
nối tiếp
Dù vậy
mờ mịt
ẩm ướt
va vấp
khẩn khoản
vắng ngắt
vụn vặt
xa xăm
xa hoa
thôn tính
xanh xao
xấu xa
van ơn
hoàn thành
xu hướng
ý định
ỷ lại
áo quần
giống ý
yên ổn
yêu quý
yếu

Post a Comment
ezon7 2014. Powered by Blogger.
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Eneas' Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger